SMP

Yuk, Simak Tips Belajar dan Jadwal Lengkap UNBK SMP 2019!

Yuk, Simak Tips Belajar dan Jadwal Lengkap UNBK SMP 2019!

SMP
Teman-teman, dalam beberapa bulan lagi kamu akan menghadapi UNBK (Ujian Nasional Berbasis Komputer). Apa saja strategi belajar yang bisa dilakukan untuk mempersiapkan diri lebih awal? Yuk, simak beberapa tips di bawah ini. 1. Membuat Jadwal Belajar Khusus Khusus untuk ujian yang satu ini, sebaiknya kita tidak menerapkan konsep last-minute, ya. Banyak yang berpikir kalau belajar di saat-saat terakhir menjelang ujian bisa membuat materi pelajaran akan lebih menempel di ingatan. Namun, jangan salah, justru otak manusia tidak siap menerima banyak asupan informasi secara mendadak. Apalagi ditambah rasa panik saat menghadapi ujian, bisa-bisa konsentrasi kamu menjadi berkurang. Nah, inilah kenapa kamu perlu belajar jauh-jauh hari dan membuat jadwal belajar khusus untuk persiapan UNBK...
Sukses UNBK SMP 2019 dengan ALUN Primaindisoft!

Sukses UNBK SMP 2019 dengan ALUN Primaindisoft!

SMP
Halo Sobat Primaindisoft! Tak terasa kita sudah memasuki tahun 2019, ini artinya sebentar lagi kamu yang duduk di kelas 9 akan menghadapi UNBK atau Ujian Nasional Berbasis Komputer. Bagaimana persiapan kamu? Apakah sudah mantap, atau masih galau karena persiapannya belum matang? Tenang… tenang… Primaindisoft siap sedia menjadi teman untuk mengatasi kegalauan kamu menghadapi UNBK yang sudah ada di depan mata. Caranya adalah dengan menyediakan online tryout ALUN untuk kalian! Apa itu ALUN? ALUN adalah Aplikasi Latihan Ujian Nasional yang bisa kamu akses di websitenya Primaindisoft. Konten ini khusus dibuat untuk membantu siswa kelas 9 menghadapi UNBK setiap tahunnya. Kamu bisa melatih kemampuan diri dengan mengerjakan berbagai soal Matematika, Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia, dan
Memahami Kesulitan Belajar Anak SMP dari Nilai Rapor yang Diterima

Memahami Kesulitan Belajar Anak SMP dari Nilai Rapor yang Diterima

SMP
  Jenjang pendidikan SMP tidak sama dengan saat masih SD. Anak yang berkembang dengan baik di SD terkadang sering mengalami kesulitan saat SMP. Bahkan rangking atau nilai yang biasanya baik bisa mengalami penurunan sehingga prestasi belajar anak menurun.     Anak atau orang tua biasanya jarang melakukan komunikasi selama sekolah berjalan. Akibatnya kesulitan belajar dari anak hanya bisa terlihat saat mereka mulai menerima rapor. Nah, saat menerima rapor inilah baru terlihat ada atau tidaknya masalah belajar pada anak. Kalau ada, orang tua harus memahaminya dengan cara di bawah ini. 1. Mengetahui Pelajaran yang Disukai dan Tidak Setiap anak memiliki jenis pelajaran yang disukai dan yang tidak disukai. Tugas orang tua adalah mengetahui jenis pelajaran...
Belajar Desain Grafis Sulit? Ikuti Panduan Tutorial ini!

Belajar Desain Grafis Sulit? Ikuti Panduan Tutorial ini!

SMP
Belajar desain grafis sekarang bisa lebih mudah, loh! Kamu bisa belajar atau mengembangkan kemampuanmu dalam merancang menggunakan software Adobe Photoshop. Semua panduan lengkap tutorial belajar desain grafis menggunakan Adobe Photoshop bisa kamu simak di sini. Mengenal Workspace Pertama-tama kamu bisa mengikuti panduan awal mengenai tampilan Adobe Photoshop. Di sini kamu akan belajar sedikit penjelasan mengenai perangkat lunak Adobe Photoshop, kegunaannya, serta tampilan perangkat lunak ini agar kamu lebih familier ketika melanjutkan ke tutorial selanjutnya. Mengenal Menu Setelah mengetahui tampilan gambar, tutorial selanjutnya adalah mengenal menu di Adobe Photoshop. Di tutorial ini kamu akan diajak untuk mengenal berbagai menu dan submenu seperti file, edit, image, ...
Perhatikan 5 Hal Ini Agar Liburanmu Lebih Spesial

Perhatikan 5 Hal Ini Agar Liburanmu Lebih Spesial

SMP
Siapa bilang remaja tidak boleh melakukan traveling seorang diri. Selama acara jalan-jalan tersebut disertai tanggung jawab dan persiapan yang matang, kenapa tidak? Lalu, apa saja yang harus dipersiapkan untuk menyambut liburan yang akan datang? 1. Lakukan Perencanaan yang Matang Tentukan tanggal berlibur dan destinasi, serta persiapkan dokumen yang dibutuhkan seperti visa atau paspor bila bepergian ke luar negeri.  Catat juga bujet yang kira-kira akan Anda keluarkan. Lebih baik jika rencana perjalanan maupun informasi mengenai destinasi tujuan dirangkum dalam sebuah itinerary. 2. Pilih Destinasi yang Sesuai Kesukaan Tujuan dari berwisata tentu untuk menyegarkan pikiran dan melepas penat dari segala rutinitas harian yang melelahkan. Untuk itu, pastikan Anda pergi ke tempat
Ingin Mudah Menghafal Materi Ujian di SMP? Simak Tipsnya!

Ingin Mudah Menghafal Materi Ujian di SMP? Simak Tipsnya!

SMP
Hampir semua anak sekolah pernah mengalami masalah ini: baru saja menghafal tapi tiba-tiba sudah lupa. Pada akhirnya saat menjelang ujian kamu harus berjuang mati-matian untuk mengingat lagi materi yang sudah dipelajari. Padahal seandainya ingatanmu bertahan jangka panjang, kamu tidak perlu belajar terlalu keras di hari-hari menjelang ujian. Lantas, bagaimana caranya agar kamu yang masih duduk di bangku SMP lebih mudah menghafal materi ujian? Ingatan sebenarnya bisa diasah jika kamu mampu membiasakan diri. Simak tipsnya berikut ini! Cari tahu kata yang tidak pernah kamu dengar. Salah satu penyebab kenapa kamu lupa adalah karena kamu tidak paham apa yang kamu baca. Kalau ada kata-kata yang terdengar asing, cari tahu di internet atau tanyakan kepada gurumu. Tulis kata-kata itu...
UAS Semester 1 Sudah Dekat! Cek Latihan Soal Ini untuk Persiapan Kamu

UAS Semester 1 Sudah Dekat! Cek Latihan Soal Ini untuk Persiapan Kamu

SMP
Bulan Desember sudah di depan mata, berarti ujian akhir semester (UAS) juga semakin dekat. Kamu pasti sudah mulai sibuk mengumpulkan semua latihan soal yang didapat sepanjang semester 1. Bapak ibu guru juga sudah membagikan kisi-kisi pelajaran yang akan diuji nanti. Jangan lupa lengkapi catatan pelajaran, siapa tahu ada bagian penting dari penjelasan guru yang terlewat dan tidak ada di buku teks. Selain materi pelajaran, ada persiapan lain yang tak kalah penting, yakni mental. Ya, nilai-nilai yang akan kamu peroleh dari UAS akan menentukan bagaimana rapor semester 1 nanti. Makanya, menjaga kondisi fisik dan psikologis kamu menjelang ujian itu penting karena akan berpengaruh pada kesiapan mental kamu menghadapi UAS. Supaya persiapan UAS lebih mantap, kamu perlu sering-sering latih...
Belajar Kelistrikan Makin Seru dan Menyenangkan dengan Primaindisoft

Belajar Kelistrikan Makin Seru dan Menyenangkan dengan Primaindisoft

SMP
Dalam pelajaran IPA kelas IX SMP, salah satu materi yang sering kali menjadi momok tersendiri bagi kebanyakan siswa adalah materi kelistrikan dan teknologi listrik di lingkungan. Namun, jangan dulu memandang sebelah mata materi tersebut. Apabila kamu mau mengupas satu per satu dan bersungguh-sungguh dalam belajar, bukan tidak mungkin kamu bisa menguasai materi kelistrikan dengan baik. Apalagi, selain lewat buku pelajaran, kini kamu juga bisa belajar menggunakan media belajar yang menyenangkan seperti Primaindisoft. Materi Kelistrikan SMP Materi kelistrikan kelas IX SMP sendiri terbagi menjadi cukup banyak bagian. Dari mulai bagian yang membahas tentang muatan listrik, gaya elektrostatik, arus listrik, listrik statis, listrik dinamis, rangkaian komponen listrik, Hukum Ohm, hamb...
Langkah-Langkah Membuat Objek 2D Sederhana di Corel Draw

Langkah-Langkah Membuat Objek 2D Sederhana di Corel Draw

SMP
Corel Draw merupakan aplikasi desain grafis 2D dan 3D besutan perusahaan perangkat lunak Corel yang berbasis di Ottawa, Kanada. Karena kemudahannya, aplikasi ini menjadi salah satu perangkat lunak desain yang paling banyak digunakan oleh para desainer, baik itu desainer pemula ataupun desainer yang sudah berpengalaman. Salah satu pekerjaan desain yang bisa diselesaikan menggunakan Corel Draw adalah membuat objek 2D. Seperti membuat ikon, logo, dan lain sebagainya. Bagi kamu yang ingin belajar menggunakan aplikasi Corel Draw, berikut adalah langkah-langkah untuk membuat objek 2D sederhana. Dalam tutorial kali ini, kita akan mencoba membuat ikon ponsel dengan beberapa fungsi dasar dari Corel Draw. Pertama, buat objek persegi menggunakan fungsi Rectangle Tool (F6). Selanjutnya, ub...
5 Tips Membangkitkan Semangat Belajar untuk Masa Depan yang Lebih Baik

5 Tips Membangkitkan Semangat Belajar untuk Masa Depan yang Lebih Baik

SMP
Belajar tidak hanya dilakukan menjelang ujian saja, melainkan menjadi proses mencari jawaban sekaligus menambah wawasan agar dapat memecahkan suatu persoalan. Sayangnya, setiap orang memiliki kadar semangat belajar yang berbeda-beda. Nah, untuk kamu yang sedang kehilangan motivasi belajar, coba lakukan 5 cara berikut untuk membangkitkan semangat belajarmu.   Belajarlah di Pagi Hari Kamu pasti sering mendengar kalau pagi hari menjadi waktu paling baik untuk belajar, bukan? Yap, hal tersebut memang benar adanya. Alasannya karena kondisi otak di pagi hari masih dalam keadaan segar dan tidak banyak pikiran. Selain itu, setelah istirahat kamu akan memiliki banyak energi yang dapat membantu otak untuk bisa menyerap materi belajar secara maksimal.   Membuat Motivasi ya
× Ada yang bisa kami bantu?