7 Alasan Mengapa Kita Harus Mengerjakan PR
PR atau pekerjaan rumah adalah sebuah tugas berupa soal-soal yang diberikan seorang guru kepada muridnya untuk dikerjakan di rumah.
Tujuan awal dari pemberian PR adalah karena ada sebagian siswa yang tidak memiliki motivasi untuk belajar di rumah sehingga diharapkan PR menjadi salah satu alasan siswa untuk mau belajar di rumah.
Bagaimana sejarah terciptanya beban kesenangan bernama PR itu ?
PR pertama kali diperkenalkan oleh Roberto Nevilis. Roberto pertama kali menciptakan PR untuk siswanya di Venice, Italia pada tahun 1095. Sebagai seorang guru, Robert ingin murid-muridnya mengerjakan tugas yang dapat dikerjakan di rumah sehingga orang tua memiliki panduan apa yang harus diajari kepada anaknya di rumah. Awalnya PR diberikan kepada murid-murid yang nakal sebagai hukuman, namun ...