Tag: 4 Tools Pendukung Blended Learning untuk Pembelajaran di Kelas

4 Tools Pendukung Blended Learning untuk Pembelajaran di Kelas

4 Tools Pendukung Blended Learning untuk Pembelajaran di Kelas

Guru
Ingin siswa terlibat lebih aktif dalam kegiatan belajar mengajar? Coba manfaatkan 4 tools blended learning berikut ini. Model pembelajaran terus berkembang seiring kemajuan teknologi. Anda sebagai guru harus bisa mengikuti perkembangan zaman dengan memperbarui metode pengajaran dalam kegiatan belajar siswa. Sudah waktunya Anda meninggalkan cara konvensional yang hanya berlangsung satu arah. Metode blended learning untuk guru bisa Anda coba. Model pembelajaran ini mengombinasikan beberapa keunggulan cara belajar konvensional dan e-learning. Jadi, Anda tetap bisa berinteraksi dengan siswa sambil memanfaatkan kecanggihan teknologi terkini. Lalu, apa saja tools blended learning yang bisa Anda pakai untuk menunjang pembelajaran di kelas? Google Classroom Anda pecinta l...
× Ada yang bisa kami bantu?