Tag: 3 Cara Mudah Mengenalkan Kepemimpinan di Lingkungan Sekitar pada Anak

3 Cara Mudah Mengenalkan Kepemimpinan di Lingkungan Sekitar pada Anak

3 Cara Mudah Mengenalkan Kepemimpinan di Lingkungan Sekitar pada Anak

SD
Apakah si kecil sudah hafal nama lurah, camat, atau kepala daerah di tempat tinggal Anda? Jika belum, kenalkan mereka kepada anak mulai sekarang. Dengan mengenalkan kepemimpinan di lingkungan sekitar, anak bisa memperoleh bekal untuk ikut Pemilu di masa depan. Nah, sebagai acuan, berikut ini tiga cara mengenalkan kepemimpinan yang dapat diterapkan. 1. Pastikan Anak Mengenal Nama Pemimpin di Lingkungan Tempat Tinggalnya Apakah di lingkungan tempat tinggal Anda ada organisasi? Misalnya, organisasi tingkat RT atau RW. Masing-masing organisasi tentu memiliki pemimpin—yang disebut ketua. Anda bisa kenalkan nama para pemimpin tersebut kepada si kecil. Tak perlu terlalu formal dalam mengenalkan sosok ketua RT atau RW pada anak. Cukup biasakan anak-anak menyapa Pak RT dan Pak RW ke
× Ada yang bisa kami bantu?