Cara Mudah Menghafal Bilangan Prima 1 Sampai 100!

 

Pelajaran Matematika tentang bilangan prima adalah salah satu topik utama yang dipelajari oleh anak-anak kita di Sekolah Dasar. Bilangan prima seringkali adalah salah satu materi yang menjadi kesulitan anak-anak. Karena bilangan prima ini tidak memiliki faktor pembagi lain selain bilangan 1 dan bilangan itu sendiri, maka bilangan ini perlu dihafalkan.

 

Oleh karena itu, kita perlu membantu anak-anak dalam menghafalkan bilangan prima ini. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menghafalkan bilangan prima.

  • Kita dapat mengelompokkan bilangan prima ke dalam kelompok puluhan.
  • Ada 4 bilangan prima yang lebih kecil dari 10 dan 4 bilangan prima di kelompok belasan
  • Kelompok puluhan 4 dan puluhan 7 memiliki 3 bilangan prima
  • Kelompok puluhan 9 hanya memiliki 1 bilangan prima
  • Kelompok lainnya memiliki 2 bilangan prima

 

 

 

 

 

 

 

Cobalah cara mudah ini bersama anak Anda. Anda juga dapat mengunduh PDF Bilangan Prima 1-100 supaya anak-anak lebih mudah menghapalnya kapan saja. Buka juga Serba-Serbi Bilangan Prima untuk mengetahui selengkapnya tentang bilangan istimewa ini!

 

Dapatkan akses unlimited game pembelajaran, video tutorial yang menarik, latihan soal dan ujian, video online, materi pelajaran yang bisa didownload dan dicetak, dengan menjadi member Premium kami. Daftar di sini

× Ada yang bisa kami bantu?